Pokok-pokok Pertanian Alami
Pertanian alami memang tidak sekedar mengejar produksi, tidak hanya bertujuan meraih keuntungan material, tetapi diharapkan di dalam kehidupan pelakunya ada perilaku yang alami yang menjalin hubungan selaras dengan lingkungan sekitar Di Indonesia, istilah-istilah pertanian alami, pertanian organik, pertanian berkelanjutan, pertanian selaras alam, sering kita temui di berbagai media. Adakah perbedaan pengertian di antara istilah-istilah itu? […]