Bina Desa

February 2018

Membangun Jaringan Guna Menyatukan Kekuatan Perempuan Pedesaan

TAKALAR, BINADESA.ORG – 23 perempuan pedesaan mendeklarasikan dirinya bergabung dalam Jejaring Perempuan Pedesaan Sulawesi Selatan, yang selanjutnya akan disebut Jejaring PEDASS. Hal ini dilatar belakangi oleh situasi perempuan pedesaan yang hidup dalam ketidakadilan sosial politik, sosial ekonomi, dan sosial budaya. Irsani, perempuan pedesaan yang turut bergabung dalam Jejaring PEDASS menyatakan perempuan memang dibatasi langkahnya. “Saya […]

Membangun Jaringan Guna Menyatukan Kekuatan Perempuan Pedesaan Read More »

Langkah Tegap Perempuan Desa Memperjuangkan Kemandirian Desa

BULUKUMBA, BINADESA.ORG – Dimulai pada Januari 2018 sebagai tindak lanjut pendidikan gender dan rembug perempuan pedesaan di Sulawesi Selatan, sejumlah kader perempuan Desa Salassae melaksanakan pertemuan rutin bagi perempuan desa. Kegiatan rutin tersebut kemudian dikenal sebagai sekolah perempuan Desa Salassae yang diadakan tiap sabtu pukul 09.00 -12.00 Sejumlah 24 Perempuan dari 5 dusun di Desa

Langkah Tegap Perempuan Desa Memperjuangkan Kemandirian Desa Read More »

Negara Harus Lindungi Rakyat dari Perdagangan Bebas  

JAKARTA, BINADESA.ORG – Menjelang perundingan Indonesia European Comprehenshive Economic Partnership Agreement (IEU CEPA) pada 19-23 Februari 2018 di Solo, Jawa Tengah, sembilan organisasi masyarakat sipil Indonesia dan lima orang petani petambak garam yang tergabung dalam Tim Advokasi Keadilan Ekonomi mengajukan Judicial Review Undang-Undang No. 24 Tahun 2000 tentang Perjanjian International ke Mahkamah Konstitusi. Pasal-pasal yang

Negara Harus Lindungi Rakyat dari Perdagangan Bebas   Read More »

PRO KENDENG PRO PETANI  

JAKARTA, BINADESA.ORG – Pangkur : Yen to Kendheng den kiwakna Putusan pangwasa teges anti tani Pak Jokowi, ngaten niku? Kang pangwasa kersakna? Lamun ngaten kula namung saget nguwuh Lmah banyu angin dayanya Uripa kanggo mbengkasi   Maksud dari tembang diatas : Bila Kendeng diabaikan Keputusan penguasa berarti anti petani Begitulah, Pak Jokowi? Yang dikehendaki para

PRO KENDENG PRO PETANI   Read More »

Deklarasi Komunitas Perempuan Pedesaan SPA Butta Toa

BANTAENG, BINADESA.ORG – Serikat Petani Alami Butta Toa Bantaeng merupakan komunitas generasi muda yang fokus dalam mendorong pertanian alami sebagai wujud dari pertanian yang berdaulat. Pada akhir januari silam, SPA Butta Toa melaksanakan dialog perempuan yang diselenggarakan di Baruga adat Gantarangkeke Bantaeng. Pertemuan ini sekaligus deklarasi organisasi dan pelantikan pengurus Komunitas Perempuan Pedesaan Serikat Petani

Deklarasi Komunitas Perempuan Pedesaan SPA Butta Toa Read More »

Merawat Generasi, Merawat Kehidupan

BANTEN, BINADESA.ORG –  Pemdes Warungbanten mengadakan kegiatan pendidikan pertanian alami untuk berbagai kalangan, termasuk pada generasi muda, yaitu para pelajar dari SMPN 1 Cibeber yang tergabung dalam ekstra kurikuler Pecinta Alam. Sebanyak 32 orang bertempat di kandang kambing Nangerang melakukan praktik pembuatan pupuk alami (mikroba 2 dan nutrisi dari rebung, pohon pisang muda dan nanas)

Merawat Generasi, Merawat Kehidupan Read More »

Masih Peliknya Desa dalam 3 Tahun UU Desa

JAKARTA, BINADESA.ORG – Persoalan implementasi UU Desa hingga hari ini masih dipandang tidak menempatkan masyarakat desa sebagai subyek, hanya berkutat pada dana desa dan tidak menyentuh praktik eksploitasi sumber-sumber agraria di desa, yang sebenarnya menjadi akar persoalan kemiskinan di desa. Pernyataan ini terkemuka dalam Evaluasi 3 tahun pelaksanaan UU Desa yang digagas oleh koalisi masyarakat

Masih Peliknya Desa dalam 3 Tahun UU Desa Read More »

Scroll to Top